PALANGKA RAYA - Sekitar 30 orang pengunjuk rasa tergabung dalam Front Perjuangan Rakyat Kalteng (FPR-KT) mengelar aksi di bundaran besar Palangka Raya, Kemarin (23/7). Dalam orasinya pengunjuk rasa ini, meminta pemerintah mencabut izin usaha perkebunan kelapa sawit PT Buana Arta Sejahtera (BAS) beroperasi di Kabupaten Kotawarin Timur (Kotim).
Minggu, 24 Juli 2011
Jumat, 15 Juli 2011
Antisipasi Gagal Panen Dengan Pompanisasi
Daya Tarik Sungai Kahayan
Rumah terapung atau rumah yang berdiri kokoh di tepian sungai Kahayan, destinasi wisata air dan kuliner, meski sederhana namun memiliki karakter khas sebagai ikon kota Palangka Raya.
250 Guru SMK Diberi Pelatihan Kompetensi
PALANGKA RAYA - Dinas Pendidikan Kalimantan Tengah memberikan pelatihan kompetensi kepada 250 guru sekolah menengah kejuruan (SMK) se Kalimantan Tengah selama tiga hari , mulai tanggal 11 sampai 13 Juli 2011.
Minggu, 10 Juli 2011
DPRD Kalteng Siap Luncurkan Perda Plasma
PALANGKA RAYA – DPRD Kalteng berharap pemerintah daerah dapat meluncurkan segera Peraturan Daerah (Perda) tentang plasma minimal 20 persen. Apabila dalam Perda tersebut tidak mengakomodir lahan plasma bagi masyarakat di sekitar Perkebunan Besar Sawit (PBS), DPRD berjanji akan meluncurkan peraturan sendiri.
Ketua Komisi A DPRD Kalteng Yohanes Fredy Ering disela-sela acara rapat koordinasi Badan legislastif (Balegda) DPRD Kalteng dan DPRD dari 14 kabupaten/Kota, Kamis (7/7) mengatakan, untuk sekarang (hari ini Red) pemerintah daerah sudah mempersiapkan Peraturan Daerah (Perda) mengenai pengelolaan perkebunan.
“Kalau didalam Perda tersebut tidak tercantum pembagian lahan plasma minimal 20 persen bagi masyarakat. Maka kita (DPRD Kalteng) siap meluncurkan peraturan daerah mengenai pengelolaan plasma minimal 20 kepada masyarakat,” jelasnya.
Langganan:
Postingan (Atom)